Lowongan kerja | Tips Trik | Resep | Harga Harga | Tutorial | Kata Kata

Kerajinan Tangan dari Stick Es Krim Membuat Tempat Tisu

Kerajinan Tangan dari Stick Es Krim Membuat Tempat Tisu - Selamat pagi.. di hari yang cerah ini admin informasi terbaru ingin berbagi tutorial untuk anda yang hoby atau mau coba-coba membuat kerajinan dari stick es krim. Stick eskrim itu sangat mudah untuk dijadikan kerjainan seperti: Rumah-rumahan, lampion, tempat mamajang handphone, dan masih banyak lagi kerajinan yang dapat anda buat dari stick eskrim. Pada kali ini saya ingin share tentang Kerajinan Tangan dari Stick Es Krim Membuat Tempat Tisu. Berikut ini langkah-langkahnya:
Alat dan bahan
1. Stick eskrim
2. Lem kayu
3. Vernis
4. Kuas
Kerajinan Tangan dari Stick Es Krim Membuat Tempat Tisu
Cara membuat kerjainan tangan tempat tisu dari stick es krim
1. Susun 12 batang stick eskrim dengan bentuk seperti ini sebanyak 3 susun
Kerajinan Tangan dari Stick Es Krim Membuat Tempat Tisu
2. Rangkai stick eskrim antara 9-10 batang membentuk kipas (bikin 2 yaa)
Kerajinan Tangan dari Stick Es Krim Membuat Tempat Tisu
3. lalu rangakailah menjadi seperti ini kemudian diamkan sampai lem kering
Kerajinan Tangan dari Stick Es Krim Membuat Tempat Tisu
4. kalau sudah kering baru diolesi dengan vernis secara merata
Kerajinan Tangan dari Stick Es Krim Membuat Tempat Tisu
5. tempat tisu sederhana pun jadi siap untuk ditaru di meja makan
Kerajinan Tangan dari Stick Es Krim Membuat Tempat Tisu
bagai mana sudah jelas belu bagaimana cara membuat tempat tisu dari stick es krim??. kalau yang belum jelas liat saja yuuk video berikut ini agar anda dapat mengikutinya dengan jelas.



Demikianlah yang dapat saya informasikan untuk anda tentang Kerajinan Tangan dari Stick Es Krim Membuat Tempat Tisu semoga informasi atau tutorial yang saya sajikan ini dapat bermanfaat untuk anda. Terimakasih. Silahkan baca yang lain juga tentang Membuat Mainan Mobil Mobilan dari Botol Bekas
Tag : Tutorial
0 Komentar untuk "Kerajinan Tangan dari Stick Es Krim Membuat Tempat Tisu"

Back To Top